beritaKampusPondok Pesantren

Tingkatkan Perekonomian dengan Produksi Kaos Arabiyah

0

                Badan Eksekutif Mahasiswa atau biasa disingkat BEM INI DALWA, diakhir masa jabatannya berusaha untuk mengejar target program kerja yang telah dicanangkan dari awal, salah satunya penjualan kaos ‘arabiyah.
                Zubair selaku anggota BEM dan yang sekaligus bertanggung jawab atas sirkulasi keuangan, dan produksi kaos ini, juga dibantu oleh tiga orang staffnya yaitu Zaini Wardana ( HMJ MPI  ), Irfan Ilham ( HMJ PAI ), dan Riyadi ( HMJ SKI ). Bantuan dan sumbangsih dari tiga staff ini sangat dibutuhkan, karena semua pengurus BEM INI DALWA khususnya Zubair selaku penanggungjawab penjualan kaos ini sedang dalam Kuliah Kerja Nyata ( KKN ).
                Kaos yang diproduksi terdiri dari tiga macam, meliputi kaos denga tagline “Maha santri”, dan “لست عربيا ولكن لساني لسان العربي” serta. “Antusias santri untuk membeli kaos ini sangat tingggi, melihat jumlah pemesan lebih dari 300 orang, sehingga membuat kewalahan kita tutur Zaini Wardana.
                Kaos yang diproduksi di Malang ini, telah mendapatkan omset 3-4 jutaan, dan rencananya keuntungan dari produksi ini akan digunakan untuk melengkapi perlengkangan BEM seperti kamera, printer, sound, dan lain-lain.

                “ Niat kami dengan adanya kaos arabiyah ini, kita bisa berdakwah kepada orang-orang bahwasanya Dalwa ini adalah pusat pembelajaran arobiyah yang berbasis pesantren, dan santri yang memakai kaos ini bisa termotivasi lagi untuk belajar bahasa arab”. Tutur Zaini Wardana kepada kru LPM di Kantor Pemasaran Kaos yang berpusat di secretariat BEM INI DALWA.
admin dalwaberita.com
Media Informasi dan Berita Terpercaya Seputar Ponpes Dalwa

Malam Penganugerahan Para Juarawan Munadharah Ilmiyah tiga 1437 H

Previous article

Novel yang Berkisah Akan Warna-Warni Cinta Ilahi Karya Santri DALWA

Next article

Comments

Leave a reply